Selamat datang di pesantren kilat kaligrafi tahun 2024! Di tengah nuansa keagungan bulan suci Ramadhan, kami mengundang Anda untuk merasakan keindahan dan keseruan mengikuti kegiatan pesantren kilat kaligrafi.