Kampanye #KitaBelumAmanSampaiSemuaAman ini bertujuan untuk mendorong ditingkatkannya penerapan protokol kesehatan COVID-19 yang sesuai dengan standar World Health Organization (WHO).